TRANS7 sebuah stasiun televisi swasta nasional di Indonesia. Trans7 yang pada awalnya menggunakan nama TV7. Pada 22 Maret 2000, keberadaan TV7 telah diumumkan dalam Berita Negara Nomor 8687 sebagai PT. Duta Visual Nusantara Tivi Tujuh. Dengan kerjasama strategis antara Para Group dan KKG, TV7 melakukan re-launching pada 15 Desember 2006 sebagai TRANS7 dan menetapkan tanggal tersebut sebagai hari lahirnya TRANS7, di bawah naungan PT. Trans Corpora yang merupakan bagian dari manajemen Para Group yang saat ini telah berubah nama menjadi CT Corp. Akhir tahun 2012 bersama dengan TRANS TV dan Detikcom dalam media CT Corp di bawah payung TRANSMEDIA, TRANS7 diharapkan dapat menjadi televisi yang maju, dengan program-program in-house productions yang bersifat informatif, kreatif, dan inovatif.
Thursday, May 8, 2014
Lowongan Kerja TRANS7
Share this
Related Articles :
Lowongan Kerja BUMN PT Perkebunan Nusantara XII PT Perkebunan Nusantara XII (Persero) selanjutnya disebut dengan PTPN XII merupakan Badan Usaha Milik Negara dengan status Perseroan ...
Lowongan Kerja Carrefour Carrefour merupakan kelompok ritel kedua terbesar setelah Wal-Mart. Carrefour berkantor pusat di Perancis. Di Indonesia sendiri Carr ...
Lowongan Kerja PT Honda Prospect Motor Honda Prospect Motor adalah agen tunggal pemegang merek (ATPM) sekaligus perakitan mobil Honda dan komponennya di Indonesia. Bentuk ...
Lowongan Kerja PT Gudang Garam PT Gudang Garam Tbk adalah produsen rokok ( cigaretes ) terpenting di Indonesia yang berdiri mulai sejak 1958, kami menghasilkan ber ...
Lowongan Kerja Bank Bukopin Syariah Bank Bukopin Syariah adalah lembaga keuangan yang berjenis Jasa Keuangan Perbankan. Sebagai salah satu bank syariah nasional di Indo ...
Paling Dilihat
- Tips Saat Lupa PIN ATM BNI
- Tes Kerja Untuk Alfamart dan Alfamidi 1 September 2015
- Panduan Cara Sablon Manual 3D mudah
- Download Corel Draw Terbaru Tanpa Keygen
- Pengusaha Sukses Tanpa Sekolah Asal Karawang, Siapa Dia?
- Lowongan PT HINO MOTORS MANUFACTURING Terbaru
- Ngambil Uang di ATM Bisa Jadi Double, Ini Buktinya !
- 5 Lowongan Kerja di Kawasan KIIC Terbaru
- Contoh CV Lamaran Kerja Bahasa Inggris Terbaru
- 7 Pekerjaan Menguntungkan Tanpa Menggunakan Ijazah