Asuransi Astra merupakan anak perusahaan PT Astra International yang bergerak dalam bidang asuransi telah hadir melayani pelanggan sejak 12 September 1956. Komitmen untuk menjadi perusahaan yang memberikan keamanan dan kenyamanan terus dijaga dengan memberikan pelayanan terbaik dan dukungan sumber daya dan sistem yang berkualitas selama lebih dari setengah abad. Asuransi Astra bertumbuh menjadi asuransi umum yang memiliki posisi keuangan yang kuat. Asuransi Astra juga senantiasa melayani pelanggan korporasi dan retail dengan profesional dan penuh dedikasi melalui kantor cabang yang tersebar di seluruh Indonesia. Sederet hal tersebut merupakan bagian dari peningkatan inovasi yang tak pernah berhenti kami lakukan. Kinerja Asuransi Astra telah diakui oleh masyarakat dengan berbagai penghargaan yang diterima.
Friday, October 31, 2014
Lowongan Kerja Asuransi Astra
Share this
Related Articles :
Pengumuman Hasil Seleksi CPNS Tahun 2014 Seleksi CPNS pada tahun 2014 ini telah resmi diumumkan oleh pihak Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi a ...
Lowongan Kerja BUMN PT SMF PT Sarana Multigriya Finansial (Persero) didirikan pada 22 Juli 2005. Mulai sejak th. 1983, sistem diskusi intensif perihal pendiria ...
Lowongan Kerja PT Indonesia Comnets Plus PT Indonesia Comnets Plus atau yang dikenal sebagai ICON Plus ( ICON+ ) berfokus pada penyediaan jaringan, jasa, dan content telekom ...
Lowongan Kerja PT PJB PT PJB merupakan salah satu anak perusahaan dari BUMN PT Perusahaan Listrik Negara ( PLN ), awalnya PJB hanya menjalankan bisnis mem ...
Lowongan Kerja BUMN PT INKA PT Industri Kereta Api Indonesia atau biasa disebut PT INKA merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara yang berdiri di 19 Agustus 198 ...
Paling Dilihat
- Tips Saat Lupa PIN ATM BNI
- Tes Kerja Untuk Alfamart dan Alfamidi 1 September 2015
- Panduan Cara Sablon Manual 3D mudah
- Download Corel Draw Terbaru Tanpa Keygen
- Pengusaha Sukses Tanpa Sekolah Asal Karawang, Siapa Dia?
- Lowongan PT HINO MOTORS MANUFACTURING Terbaru
- Ngambil Uang di ATM Bisa Jadi Double, Ini Buktinya !
- 5 Lowongan Kerja di Kawasan KIIC Terbaru
- Contoh CV Lamaran Kerja Bahasa Inggris Terbaru
- 7 Pekerjaan Menguntungkan Tanpa Menggunakan Ijazah